Sabtu, 30 November 2013

3 Aplikasi GPS Untuk Android Tanpa Koneksi Internet

Aplikasi GPS Untuk Android Tanpa Koneksi Internet - aplikasi yang satu ini merupakan aplikasi terbaru dari android, dengan menggunakan GPS Android, anda tidak perlu susah untuk cari koneksi internet, semua itu di karenakan aplikasi ini berdasarkan peta yang telah di rekam sebelumnya, sehingga tanpa koneksi internet kita bisa menikmati aplikasi GPS Android.

  • GPS Android

Kelebihan aplikasi GPS Android ini dapat menyimpan beberapa suara dan menampilkan gambar 3D yang pernah kita jumpai sebelumnya, akan tetapi kekurangan dari aplikasi tersebut, aplikasi GPS android hanya bisa menampilkan di kota-kota besar saja. untuk daerah terpencil belum ada tambahan fitur 3D.
Harga dari Aplikasi GPS android ini relatif mahal bagi kantong orang indonesia, tapi anda tidak usah bingung, karena anda juga bisa mendownload secara trial di google play.

  •  Google Maps
Aplikasi maps yang satu ini sangat berbeda dengan GPS android, selain harus menggunakan koneksi internet, google maps ini telah ada di smartphone anda sehingga memudahkan anda mencari lokasi yang anda cari.

  • Navitel
Aplikasi navitel hampir mirip dengan GPS android, aplikasi tersebut tidak perlu menggunakan koneksi internet, sehingga anda lebih leluasa menggunakanya walaupun di tempat terpencil.



1 komentar: